- Betapa Indah Harinya

Posted by: nishikado83
0 orang menyukai akor lagu ini
Betapa Indah Harinya
Joy & Jelita Tobing
Key: D

D A D
Betapa indah harinya saat kupilih Penebus.
D A D
Alangkah sukacitanya, 'ku memb'ritakannya terus.
D A D
Indahlah harinya Yesus membasuh dosaku.
D A D
'Ku diajari Penebus berjaga dan berdoa t'rus.
D A D
Indahlah harinya Yesus membasuh dosaku.


Betapa indah janjiNya yang t'lah mengikat
hatiku; kub'ri kasihku padaNya serta menyanyi bersyukur!
Indahlah harinya Yesus membasuh dosaku. 'Ku
diajari Penebus berjaga dan berdoa t'rus.
Indahlah harinya Yesus membasuh dosaku.

Sudah 'ku jadi milikNya, Ia pun milikku kekal.
Yakin penuh 'ku ikutlah: suara Tuhan kukenal.
Indahlah harinya Yesus membasuh dosaku. 'Ku
diajari Penebus berjaga dan berdoa t'rus.
Indahlah harinya Yesus membasuh dosaku.


Sentosalah, hai hatiku, Pelindungmu percayalah!
Jangan tinggalkan Tuhanmu, Sumber segala kurnia.
Indahlah harinya Yesus membasuh dosaku. 'Ku
diajari Penebus berjaga dan berdoa t'rus.
Indahlah harinya Yesus membasuh dosaku.

Setiap janji hatiku kembali kubaruilah;
sampai kepada ajalku kupuji pengasihanNya.
Indahlah harinya Yesus membasuh dosaku. 'Ku
diajari Penebus berjaga dan berdoa t'rus.
Indahlah harinya Yesus membasuh dosaku.
Betapa Indah Harinya
Joy & Jelita Tobing

Betapa indah harinya saat kupilih Penebus.
Alangkah sukacitanya, 'ku memb'ritakannya terus.
Indahlah harinya Yesus membasuh dosaku.
'Ku diajari Penebus berjaga dan berdoa t'rus.
Indahlah harinya Yesus membasuh dosaku.


Betapa indah janjiNya yang t'lah mengikat
hatiku; kub'ri kasihku padaNya serta menyanyi bersyukur!
Indahlah harinya Yesus membasuh dosaku. 'Ku
diajari Penebus berjaga dan berdoa t'rus.
Indahlah harinya Yesus membasuh dosaku.

Sudah 'ku jadi milikNya, Ia pun milikku kekal.
Yakin penuh 'ku ikutlah: suara Tuhan kukenal.
Indahlah harinya Yesus membasuh dosaku. 'Ku
diajari Penebus berjaga dan berdoa t'rus.
Indahlah harinya Yesus membasuh dosaku.


Sentosalah, hai hatiku, Pelindungmu percayalah!
Jangan tinggalkan Tuhanmu, Sumber segala kurnia.
Indahlah harinya Yesus membasuh dosaku. 'Ku
diajari Penebus berjaga dan berdoa t'rus.
Indahlah harinya Yesus membasuh dosaku.

Setiap janji hatiku kembali kubaruilah;
sampai kepada ajalku kupuji pengasihanNya.
Indahlah harinya Yesus membasuh dosaku. 'Ku
diajari Penebus berjaga dan berdoa t'rus.
Indahlah harinya Yesus membasuh dosaku.

- YouTube


- Komentar

Belum ada komentar